Skip to main content

Posts

Showing posts from February, 2016

Peradaban Yahudi

      Kaum Yahudi atau yang disebut juga Bani Israil menjadi salah satu kaum yang paling sering disebutkan dalam Al Quran, bukan sesuatu yang kebetulan dan tanpa maksud pastinya, karena mustahil di dalam Al Quran terdapat hal yang sia-sia. Melainkan disitu terdapat Isyarat dari Allah SWT. Bagi kaum Muslimin, agar mereka bisa mengambil pelajaran, karena sungguhnya didalam kisah-kisah mereka mengandung banyak sekali pelajaran; Bagaimana kekufuran mereka terhadap nikmat Allah yang mengakibatkan mereka di azab, dari mereka ada yang di ubah menjadi kera, dan ada pula yang di ubah menjadi babi. Serta bagaimana kerewelan mereka terhadap perintah para Nabi, hingga akibatnya kemurkaan Allah SWT. dijatuhkan kepada mereka.        Dalam sejarahnya bangsa yahudi memiliki kaitan erat dengan kaum muslim. Satu kaidah yang harus selalu diingat oleh kaum muslimin terkait tentang bangsa satu ini, yaitu bahwa bangsa Yahudi sekali-kali tidak akan pernah ridha denga...

Umar : Apa Aku Termasuk Orang Munafik ?

 Salah satu golongan manusia yang dikatakan Celaka dalam Al Qur'an adalah golongan orang-orang munafik, dengan dijanjikan bagi mereka ganjaran yang paling dahsyat yaitu akan ditempatkan pada tingkatan paling bawah dari neraka, dan mereka tidak akan mendapat seorang penolong pun.(Qs.4:144).    Oleh karenanya, tidak heran bila kemudian  banyak dari kalangan sahabat yang sangat takut bila sampai dalam diri mereka terindikasi adanya sifat-sifat orang munafik. Terlebih lagi, telah menjadi ketentuan bahwa Rasulullah tidak pernah langsung memberi tahu siapa saja yang tergolong orang munafik dan siapa yang tidak, meskipun sebenarnya beliau tahu dan bisa saja langsung menyebutkan nama-nama orangnya dengan petunjuk wahyu agar segera bisa di tumpas karena mereka sebenarnya adalah musuh dalam selimut.      Namun demikian Rasulullah selama hidupnya tidak pernah memberitahukan kepada siapapun dari sahabatnya akan daftar orang-orang munafik, kecuali kepad...